MEREDUKSI PERILAKU BLINDISM DENGAN PERMAINAN LEGO UNTUK ANAK TUNANETRA

Aditya Fachresya, Pamuji .

Abstract


Anak tunanetra yang menampilkan perilaku blindism menyebabkan orang disekitarnya terganggu. Salah satu penanganannya dengan memberikan pelayanan kepada anak berupa permainan lego. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perilaku blindism dengan permainan lego untuk anak tunanetra. Penelitian ini menggunakan tinjauan literatur riview. Dalam penelitian ini teknik pengumpulan data yang digunakan adalah metode studi kepustakaan. Berdasarkan hasil penelitian dapat ditarik kesimpulan bahwa frekuensi perilaku blindism anak tunanetra dapat dikurangi dengan permainan lego. Selama 5 menit melakukan dokumentasi menunjukkan anak menekan mata dengan frekuensi 5 kali. Setelah diberikan perlakuan terjadi penurunan frekuensi menjadi 1 kali.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.